Rabu, November 12, 2025
Otobisnis.id
  • Home
  • Berita
  • Mobil
  • Motor
  • Bisnis
  • Komunitas
  • Review
  • Others
No Result
View All Result
Otobisnis.id
No Result
View All Result

Wuling Darion diluncurkan, harga dari Rp356 juta

by Indra Prabowo
November 5, 2025
Wuling Darion EV

Wuling Darion EV

Share on FacebookShare on Twitter

Tangerang — Wuling Motors akhirnya meniagakan Wuling Darion EV (Electric Vehicle) dan Wuling Darion PHEV (Plug-in Hybrid Electric Vehicle). Penampilan perdana dua model ini di GIIAS 2025 lalu.

“Wuling Darion dipasarkan dalam pilihan EV dan PHEV serta keduanya terdapat dua trim yakni CE dan EX. Baik CE dan EX mengusung konsep desain eksterior, interior dan dimensi yang serupa. Kedua trim ini dihadirkan untuk memberikan fleksibilitas kepada para konsumen keluarga atas kebutuhan mobilitas,” ungkap Aji Ibrahim, Product Planning Wuling Motors.

Wuling Darion memiliki dimensi 4.910 mm x 1.870 mm x 1.770 mm serta wheelbase 2.910 mm dengan konfigurasi kabin 7-penumpang yang lapang dan ergonomis. Sistem rem cakram di bagian depan dan belakang menjamin pengereman yang optimal, sementara suspensi McPherson di depan dan Multi-link Independent di belakang memberikan kenyamanan maksimal di berbagai kondisi jalan.

Baca Juga :

Toyota Hilux BEV meluncur di Thailand

Beli Federal Oil berhadiah pulsa masih digelar

Yamaha Aerox-E versi listrik Aerox

Velg 17 inci Machined Alloy berpadu ban 215/55 R17. Sistem kemudi Electric Power Steering.

Wuling Darion EV dibekali motor listrik bertenaga 150 kW atau setara 201 HP dengan torsi puncak 310 Nm yang disalurkan ke roda depan melalui transmisi Single Reduction. Sumber energinya berasal dari baterai 69,2 kWh Lithium Iron Phosphate yang mampu menempuh jarak hingga 540 km (CLTC) dengan sistem penggerak front-wheel drive (FWD).

Sementara itu, Darion PHEV menggabungkan mesin bensin 1.490cc, Naturally Aspirated, Atkinson Cycle, dengan motor listrik bertenaga 145 kW (195 HP) dan torsi 230 Nm.

Mesin menghasilkan daya 105 HP pada 5.800 rpm dan torsi 130 Nm pada 4.600–5.000 rpm, yang berpadu dengan sistem transmisi Dedicated Hybrid Transmission (DHT) untuk memberikan perpindahan tenaga yang halus dan efisien. Ditenagai baterai 20,5 kWh Lithium Iron Phosphate, model PHEV ini mampu menjelajah hingga 125 km dalam mode listrik murni (CLTC) serta tangki bahan bakar berkapasitas 52 liter, tetap dengan sistem penggerak FWD.

Darion dibekali Smart Electric Tailgate dapat dibuka dengan empat cara berbeda yaitu melalui 12.8” control screen, remote key, voice command, dan tailgate switch, memudahkan akses ke bagasi tanpa repot. Electric Sunroof dapat dioperasikan dengan tiga metode yaitu melalui 12.8” control screen, voice command, dan headlining switch. Sementara itu, Autocomfort Sliding Door juga dapat dibuka dan ditutup dengan lima cara mudah melalui 12.8” control screen, remote key, voice command, headlining switch, dan door switch, memberikan kenyamanan maksimal dalam keluar-masuk kendaraan.

MPV dengan konfigurasi 2+2+3 ini menampilkan jarak antarbaris mencapai 230 mm, sementara kursi baris kedua dapat direbahkan hingga 180° untuk posisi beristirahat yang nyaman. Tinggi kabin lebih dari 1.200 mm menghadirkan suasana lapang, dengan sandaran baris ketiga mencapai 127° dan panjang dudukan hingga 490 mm dan lebar 1.230 mm yang tetap nyaman untuk perjalanan jarak jauh.

Keseluruhan sistem kendaraan dapat dikontrol melalui layar-sentuh 12,8 inci yang menjadi pusat interaksi utama antara pengemudi dan kendaraan. Tampilan utamanya mencakup menu pengaturan seperti Lighting, Sound, Control, AC, hingga Scene, sementara halaman Driving menampilkan Drive Assist, Energy, dan Appcenter. Sistem ini juga terhubung dengan IoV yang memungkinkan pengguna mengakses status baterai, pengisian daya, hingga mode berkendara secara jarak jauh.

Seluruh varian mengusung karakter interior berkelas dengan kombinasi warna Walnut Brown dan Carbon Black dengan captain seat berbahan synthetic leather upholstery, setir kemudi berbalut kulit dengan tombol multifungsi dan juga soft touch interior panels. ##

Daftar Harga Wuling Darion (special price Jakarta):

  • Varian EV CE : Rp356.000.000
  • Varian EV EX : Rp416.000.000
  • Varian PHEV CE : Rp439.000.000
  • Varian PHEV EX : Rp489.000.000
Tags: WulingWuling DarionWuling Darion EVWuling Darion PHEV
Previous Post

Dealer BAIC Puri Indah diresmikan

Next Post

Wow, cicilan Hyundai Stargazer Cartenz seharga tiket konser Blackpink

Related Posts

Toyota Hilux BEV
Berita

Toyota Hilux BEV meluncur di Thailand

November 12, 2025
Federal Oil
Berita

Beli Federal Oil berhadiah pulsa masih digelar

November 12, 2025
Yamaha Aerox-E
Berita

Yamaha Aerox-E versi listrik Aerox

November 12, 2025
FORD EVEREST SPORT
Berita

Beli mobil Ford gratis BBM 250liter

November 12, 2025
Suzuki Carry Pick Up
Berita

Suzuki Carry Pick Up kendaraan niaga yang terbukti tangguh

November 11, 2025
Wuling Darion PHEV
Berita

Wuling Darion PHEV diuji pertama kali dari Jakarta ke Bali

November 11, 2025

TERBARU

Toyota Hilux BEV
Berita

Toyota Hilux BEV meluncur di Thailand

November 12, 2025
Federal Oil
Berita

Beli Federal Oil berhadiah pulsa masih digelar

November 12, 2025
Yamaha Aerox-E
Berita

Yamaha Aerox-E versi listrik Aerox

November 12, 2025
FORD EVEREST SPORT
Berita

Beli mobil Ford gratis BBM 250liter

November 12, 2025
Suzuki Carry Pick Up
Berita

Suzuki Carry Pick Up kendaraan niaga yang terbukti tangguh

November 11, 2025
Wuling Darion PHEV
Berita

Wuling Darion PHEV diuji pertama kali dari Jakarta ke Bali

November 11, 2025
ads ads ads
ADVERTISEMENT

Test Drive

Geely EX5
Berita

Review Geely EX5

November 1, 2025
Jaecoo J5 EV
Mobil Baru

Review JAECOO J5 EV di lintasan aspal dan offroad ringan

Oktober 29, 2025
Jaecoo J5 EV
Mobil Baru

Jaecoo J5 EV ungkap interior jelang peluncuran

Oktober 23, 2025
Citroen C3 Aircross
Berita

Citroen C3 Aircross SUV jadi pilihan menarik di kelas Rp300 jutaan

Oktober 13, 2025
Otobisnis.id
  • Term Of Service
  • Disclaimer
  • Cookie Policy (EU)
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Contact Us

© 2021 otobisnis.id

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Manage Cookie Consent
To provide the best experiences, we use technologies like cookies to store and/or access device information. Consenting to these technologies will allow us to process data such as browsing behavior or unique IDs on this site. Not consenting or withdrawing consent, may adversely affect certain features and functions.
Functional Always active
The technical storage or access is strictly necessary for the legitimate purpose of enabling the use of a specific service explicitly requested by the subscriber or user, or for the sole purpose of carrying out the transmission of a communication over an electronic communications network.
Preferences
The technical storage or access is necessary for the legitimate purpose of storing preferences that are not requested by the subscriber or user.
Statistics
The technical storage or access that is used exclusively for statistical purposes. The technical storage or access that is used exclusively for anonymous statistical purposes. Without a subpoena, voluntary compliance on the part of your Internet Service Provider, or additional records from a third party, information stored or retrieved for this purpose alone cannot usually be used to identify you.
Marketing
The technical storage or access is required to create user profiles to send advertising, or to track the user on a website or across several websites for similar marketing purposes.
  • Manage options
  • Manage services
  • Manage {vendor_count} vendors
  • Read more about these purposes
View preferences
  • {title}
  • {title}
  • {title}
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita
  • Mobil
  • Motor
  • Bisnis
  • Komunitas
  • Review
  • Others

© 2021 otobisnis.id

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.