Jumat, November 14, 2025
Otobisnis.id
  • Home
  • Berita
  • Mobil
  • Motor
  • Bisnis
  • Komunitas
  • Review
  • Others
No Result
View All Result
Otobisnis.id
No Result
View All Result

United C2000, Skuter Listrik Retro-Modern dengan Teknologi Mutakhir

by Reza Agis
November 14, 2025
Motor Listrik C2000
Share on FacebookShare on Twitter

Jakarta – Bagi anda yang inginkan motor listrik bergaya retro, United C2000 bisa menjadi salah satu rekomendasi yang tepat.

Pertumbuhan kendaraan listrik di Indonesia terus menunjukkan peningkatan signifikan. Namun, tidak banyak model yang mampu menghadirkan perpaduan antara efisiensi modern dan pesona klasik.

Menjawab kebutuhan tersebut, United E-Motor di bawah PT Terang Dunia Internusa Tbk (UNTD) kembali menonjolkan produk andalan mereka, United C2000, skuter listrik bergaya retro-klasik yang relevan dengan gaya hidup urban masa kini.

Baca Juga :

Chery J6 Festival 2025 offroad bareng komunitas

IMHAX 2025 surganya para pemburu helm motor

Hyundai Venue 2026 dilengkapi layar panoramik lengkung ganda

Sejalan dengan meningkatnya kesadaran masyarakat terhadap kendaraan ramah lingkungan, UNTD memperkuat posisi United C2000 melalui kampanye gaya hidup urban yang menonjolkan ekspresi diri.

Strategi ini menunjukkan bahwa kendaraan listrik telah menjadi bagian dari gaya hidup modern yang tidak hanya menuntut efisiensi, tetapi juga identitas visual dan kenyamanan.

“Dengan United C2000, kami tidak sekadar menawarkan produk motor listrik, namun juga berusaha menghadirkan pengalaman berkendara yang memadukan keanggunan desain klasik dan kekuatan teknologi modern,” ungkap Andrew Mulyadi, Direktur UNTD.

Motor Listrik United C2000 Dibekali Desain Retro-Klasik dengan Sentuhan Modern

United C2000 mengadopsi inspirasi dari skuter klasik dengan garis bodi melengkung, lampu bundar, dan aksen krom yang memberikan nuansa elegan.

Tampilan ini dikombinasikan dengan berbagai fitur modern seperti panel instrumen digital, sistem pengereman cakram pada kedua roda, serta penggunaan ban tubeless yang meningkatkan keamanan berkendara.

Desain ini menghadirkan harmoni antara estetika masa lalu dan kebutuhan mobilitas perkotaan masa kini.

Performa dan Teknologi Unggulan

Skuter listrik ini dibekali motor bertenaga hingga 3.800 W top power, memberikan akselerasi responsif tanpa kebisingan maupun emisi. Dengan baterai Lithium 72V 26Ah, United C2000 mampu menempuh jarak hingga 185 km menggunakan dua baterai aktif. Motor ini memiliki kecepatan maksimum 75 km/jam dan menawarkan tiga mode berkendara.

United C2000 tersedia dalam enam pilihan warna: Rythmic Red, Funky Yellow, Groovy Green, Jazzie Blue, Rockin Black, dan Energic Sand. Adapun harga resmi untuk wilayah Jakarta adalah Rp 23,9 juta (OTR).

UNTD memastikan jaringan dealer, layanan purnajual, ketersediaan suku cadang, dan opsi pembiayaan yang fleksibel untuk memudahkan konsumen beralih ke kendaraan listrik.

Dengan kombinasi desain elegan, teknologi modern, dan dukungan layanan yang menyeluruh, United C2000 mempertegas posisinya sebagai kendaraan listrik yang tidak hanya fungsional, tetapi juga merepresentasikan gaya hidup modern yang berkelanjutan.

Tags: Motor Listrik United C2000PT Terang Dunia Internusa
Previous Post

IMHAX 2025 surganya para pemburu helm motor

Next Post

Chery J6 Festival 2025 offroad bareng komunitas

Related Posts

CHERY J6 FESTIVAL 2025
Berita

Chery J6 Festival 2025 offroad bareng komunitas

November 14, 2025
IMHAX 2025
Berita

IMHAX 2025 surganya para pemburu helm motor

November 13, 2025
HYUNDAI VENUE 2026
Berita

Hyundai Venue 2026 dilengkapi layar panoramik lengkung ganda

November 13, 2025
Toyota Hilux BEV
Berita

Toyota Hilux BEV meluncur di Thailand

November 12, 2025
Federal Oil
Berita

Beli Federal Oil berhadiah pulsa masih digelar

November 12, 2025
Yamaha Aerox-E
Berita

Yamaha Aerox-E versi listrik Aerox

November 12, 2025

TERBARU

CHERY J6 FESTIVAL 2025
Berita

Chery J6 Festival 2025 offroad bareng komunitas

November 14, 2025
Motor Listrik C2000
Berita

United C2000, Skuter Listrik Retro-Modern dengan Teknologi Mutakhir

November 14, 2025
IMHAX 2025
Berita

IMHAX 2025 surganya para pemburu helm motor

November 13, 2025
HYUNDAI VENUE 2026
Berita

Hyundai Venue 2026 dilengkapi layar panoramik lengkung ganda

November 13, 2025
Toyota Hilux BEV
Berita

Toyota Hilux BEV meluncur di Thailand

November 12, 2025
Federal Oil
Berita

Beli Federal Oil berhadiah pulsa masih digelar

November 12, 2025
ads ads ads
ADVERTISEMENT

Test Drive

Geely EX5
Berita

Review Geely EX5

November 1, 2025
Jaecoo J5 EV
Mobil Baru

Review JAECOO J5 EV di lintasan aspal dan offroad ringan

Oktober 29, 2025
Jaecoo J5 EV
Mobil Baru

Jaecoo J5 EV ungkap interior jelang peluncuran

Oktober 23, 2025
Citroen C3 Aircross
Berita

Citroen C3 Aircross SUV jadi pilihan menarik di kelas Rp300 jutaan

Oktober 13, 2025
Otobisnis.id
  • Term Of Service
  • Disclaimer
  • Cookie Policy (EU)
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Contact Us

© 2021 otobisnis.id

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Manage Cookie Consent
To provide the best experiences, we use technologies like cookies to store and/or access device information. Consenting to these technologies will allow us to process data such as browsing behavior or unique IDs on this site. Not consenting or withdrawing consent, may adversely affect certain features and functions.
Functional Always active
The technical storage or access is strictly necessary for the legitimate purpose of enabling the use of a specific service explicitly requested by the subscriber or user, or for the sole purpose of carrying out the transmission of a communication over an electronic communications network.
Preferences
The technical storage or access is necessary for the legitimate purpose of storing preferences that are not requested by the subscriber or user.
Statistics
The technical storage or access that is used exclusively for statistical purposes. The technical storage or access that is used exclusively for anonymous statistical purposes. Without a subpoena, voluntary compliance on the part of your Internet Service Provider, or additional records from a third party, information stored or retrieved for this purpose alone cannot usually be used to identify you.
Marketing
The technical storage or access is required to create user profiles to send advertising, or to track the user on a website or across several websites for similar marketing purposes.
  • Manage options
  • Manage services
  • Manage {vendor_count} vendors
  • Read more about these purposes
View preferences
  • {title}
  • {title}
  • {title}
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita
  • Mobil
  • Motor
  • Bisnis
  • Komunitas
  • Review
  • Others

© 2021 otobisnis.id

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.